My Profil

SELAMAT DATANG

Selamat Datang di Blog Economy Dan IT - Saya senang Anda berada di sini, dan Saya berharap Anda sering datang kembali. Silakan Berlama - Lama di sini dan membaca lebih lanjut tentang artikel dunia Economy, Lifestayle, Perpolitikan, Entertaiment, Dan Tutorial Bloging Maupun Kehidupan Seputar Blogers yang telah Saya sediakan.

Sekilas Tentang Saya

Nama saya M. Wahyu Arya Putra, Saya berasal Dari Sumatra Utara, Saya hanyalah Seorang Mahasiswa dan Blogger biasa, Yang terus belajar dan berusaha untuk menjadi luar biasa...

  • Lebih Lanjut Tentang Saya
  • TRANSLATOR

    English French German Spain Italian DutchRussian Portuguese Japanese Korean Arabic Chinese Simplified

    Selasa, 31 Januari 2012

    Membuat Efek Teks Pada Cbox

    Tips kali ini mungkin sobat blogger sekalian belum pada tau, tips kali ini sebenarnya cukup simpel dan mudah, juga lumayan menarik.

    Ok langsung aja lihat caranya di bawah ini :
    Cara Membuat Teks Miring
    Gunakan tag [i] dan [/i]
    Contoh: [i]teks miring[/i] hasilnya
    teks miring

    Cara Membuat Teks Tebal

    Gunakan tag [b] dan [/b]

    Contoh: [b]teks tebal[/b] hasilnya
    teks tebal

    Cara Membuat Teks Bergaris Bawah

    Gunakan tag [u] dan [/u]

    Contoh: [u]teks bergaris bawah[/u] hasilnya
    teks bergaris bawah

    Cara Membuat Teks Bergaris Tengah

    Gunakan tag [s] dan [/s]

    Contoh: [s]teks dicoret[/s] hasilnya
    teks dicoret

    Cara Membuat Teks Berukuran Besar

    Gunakan tag [big] dan [/big]

    Contoh: [big]teks besar[/big] hasilnya
    teks besar

    Cara Membuat Tulisan Berukuran Kecil

    Gunakan tag [small] dan [/small]

    Contoh: [small]tulisan kecil[/small] hasilnya
    tulisan kecil

    Cara Membuat Tulisan Rata Tengah

    Gunakan tag [center] dan [/center]

    Contoh: [center]rata tengah[/center]


    Cara Membuat Tulisan Berwarna (Color)


    Gunakan tag [color=warna] dan [/color]

    Contoh: [color=blue]teks biru[/color] hasilnya teks biru


    Kode-kode warna:


    [color=red] [/color]

    [color=blue] [/color]

    [color=green] [/color]

    [color=yellow] [/color]

    [color=pink] [/color]

    [color=purple] [/color]

    [color=brown] [/color]

    [color=bronze] [/color]

    [color=orange] [/color]

    [color=black] [/color]

    [color=auto [/color]

    [color=gold] [/color]

    [color=silver] [/color]

    [color=violet] [/color]

    [color=hotpink] [/color]

    [color=navyblue] [/color]

    [color=tan] [/color]

    [color=aqua] [/color]

    [color=teal] [/color]

    [color=lime] [/color]


    Cara Membuat Teks Berjalan (Marquee)

    Gunakan tag [scroll] dan [/scroll]

    Contoh: [scroll]teks[/scroll]


    Cara Membuat Teks Ber Link

    Gunakan tag [url=alamattujuan] dan [/url]

    Contoh:
    [url=link tujuan sobat] judul teks sobat [/url] 
    Selamat Mencoba .

    0 komentar:

    Posting Komentar

    Silahkan beri komentar atas artikel maupun content dari blog ini. Komentar ada sangat berarti bagi perkembangan dan kemajuan blog ini.
    NB: Kami Berharap Anda Tidak Mengunakan Kata-Kata Kasar, SARA, Tidak Sopan, Maupun Kata-Kata Negatif Lain Dalam Berkomentar.

    Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

     
    Design by Economoy.blogspot.com | Bloggerized by M. Wahyu Arya P - Premium Blogger Themes | Affiliate Network Reviews